Resep Praktis Membuat Pisang Goreng Rambutan Cocok Untuk si Kecil

Bingung mau buat cemilan apa untuk si kecil bun? Nah, jika bunda punya stok pisang di rumah, maka bissa membuat cemilan yang enak berikut ini, dijamin bikin ketagihan..

Pisang Goreng Rambutan

Bähân-bαhαn:
  • 25 lbr kulit lumpia
  • 7 bh pisang kepok
  • minyak utk menggoreng
Bähân pelapis:
  • 50 gr tepung terigu protein sedang
  • 20 gr tepung beras
  • 2 sdm margarine
  • 2 sdm gula pasir
  • 1/2 sdt garam
  • 50 gr keju parut
  • 150 ml air (secukupnya)
Pelengkap:
  • selai topping coklat/stroberi
Cara Membuat:
  1. Pertama – tama, potong lebaran kulit lumpia tipis memanjang. Sisihkan
  2. Potong pisang menjadi 2 atau 3 bagian (tergantung besar pisang). Sisihkan
  3. Campur semua adonan pelapis hingga tercampur rata dan kental.
  4. Celupkan pisang satu per satu ke dalam larutan tepung terigu. Gulingkan di kulit pangsit. Lakukan hingga pisang habis.
  5. Goreng pisang kedalam minyak panas dg api yang relatif sedang hingga kuning keemasan. Angkat
  6. Sajikan bersama selai topping
Hasil jadi: 4 porsi

Selamat mencoba